Cantik di akhir pekan dengan outer bahan damask

Pakai outfit jalan-jalan di akhir pekan, kayanya belum lengkap kalau nggak pakai Outer dari GADIZA.
Salah satunya Alara Outer yang mudah sekali di mix and match. Design yang simple dan Timeless ini menghasilkan berbagai style busana, mulai dari feminin, bohemian, bahkan sporty casual. Outer ini didesain dengan siluet A-line dan tangan abaya. Openning dari outer ini tidak menggunakan kancing atau resleting, sebagai gantinya dipakaikan tali yang bisa di adjust sesuai dengan yang teman-teman mau. Alara Outer sangat cocok untuk teman-teman pakai ke acara yang formal. Apalagi warnanya yang soft, jadi nggak bingung saat mau di mix dengan warna lain.
Satu kata buat Alara Outer, cantik💖.
Outer ini hadir dengan dua pilihan warna yang membuat tampilan femininmu makin kece, ada warna Grey dan Peach. Dilengkapi dengan aplikasi List dibagian pinggang yang terbuat dari satin silver dan gold, menambah manis tampilan dari Alara Outermu. Bahan yang kami guanakan adalah Damask, dimana bahan ini merupakan perpaduan dari organza dan katun yang dibuat dengan tehnik Jacquard. Sehingga terasa nyaman dipakai, ringan dan jatuh.
Seperti halnya Outer GADIZA yang lain, Alara Outer juga dibuat dengan ukuran all size ya temen-temen. Dengan range LD 112 cm - 120 cm jadi muat untuk kamu yang biasa pakai size S sampai XL. Panjang dari outer ini 138 cm, panjang yang cocok untuk layering dengan dress-dress GADIZA koleksimu.
Udah ada rencana mau pakai Outfit apa weekend ini? Cobain styling dengan Long Outer dari GADIZA yuk.💖
#alaraouter #outergadiza #modest #gadiza #sahabatgadiza #cinta #berbagi #ootd #weekeendvibes #peach #outerhijab